Peletakan Batu Pertama Masjid & Gedung Al Quran Center Binjai

  • Bagikan
Wali Kota Binjai Amir Hamzah bersama unsur Forkopimda melakukan peletakan batu pertama pembangunan masjid dan gedung Al-Qur'an di Jl.Megawati Binjai.(Foto : Istimewa)

 

membaranews.com (Binjai)

 

Pembangunan masjid dan gedung Al-Qur’an Center Kota Binjai Jalan Soekarno-Hatta Kelurahan Tunggurono, Kecamatan Binjai Timur dimulai.Ditandai peletakan batu pertama oleh Wali Kota Binjai Amir Hamzah dihadiri Kalapas Binjai Theo Adrianus,Jumat (30/12/2022)

Pembangunan masjid dan gedung Al Qur’an Center mendapat dukungan Kapas Kelas IIA Binjai Theo Adrianus.

Masjid dan gedung Al-Qur’an Center dibangun diatas lahan seluas lk 8.990 m2,luas bangunan masjid dan aula ln 2200 m2. Lokasinya berjarak 450 meter dari simpang Megawati merupakan perbatasan Kota Binjai dengan Kabupaten Deli Serdang. (AVID/R)

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *